Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2017
WELCOME TO SPORT BLOG

10 Motor tercepat di dunia

Gambar
Perkembangan dunia otomotif khususnya motor sangatlah cepat. Dalam 1 tahun saja sudah muncul sejumlah motor baru yang keren dan supercepat. Membicarakan masalah kecepatan, terdapat sejumlah perubahan dalam daftar motor tercepat dunia dari tahun 2016 sampai 2017. Berikut ini adalah urutan motor tercepat di dunia tahun 2017. 10.  Yamaha YZF R1 - 168 mph (270 km/h) Tahun 2017 adalah tahun yang paling ditunggu-tunggu oleh penggila otomotif terutama penggila motor. Pabrikan motor asal Jepang, Yamaha, merilis satu produk yang dianggap sebagai produk unggulannya yaitu Yamaha YZF R1 atau Yamaha R1. Motor supersport ini dirilis dengan tampilan baru yang super keren. Motor yang dianggap sebagai penerus DNA dari versi MotoGpnya memiliki 998 cc, 16-valve, DOHC 4 silinder in line. Dengan tenaga maksimum 200 @13.500 RPM, Yamaha YZF R1 ini mampu berlari sampai kecepatan 168 mil per jam atau setara dengan 270 km per jam. Membuat motor ini menjadi motor tercepat ke-10 di dunia. 9.  Aprilia R

3 Olahraga di pagi hari

Gambar
Olahraga Di Pagi Hari Kebanyakan orang merasa sedikit pusing, lambat dan badan kaku ketika bangun di pagi hari. Dengan olahraga pagi bukan hanya menghilangkan keluhan tersebut, tetapi juga meningkatkan semangat dan energi. Dengan menggunakan waktu di awal hari untuk olahraga dan peregangan otot, akan membuat detak jantung meningkat dan dapat memberikan energi yang membantu menjaga suasana hati baik sepanjang hari. Apa saja olahraga yang baik dilakukan di pagi hari?  berikut beberapa olahraga yang paling baik dilakukan di pagi hari: 1. Jalan kaki Jalan kaki adalah latihan fisik yang memberi banyak manfaat. Berjalan kaki merupakan salah satu olahraga yang memberikan risiko cedera sangat rendah, juga menggabungkan antara peregangan dan kardio (olahraga jantung) dengan gerakan otot yang kuat. Menurut Cleveland Clinic, memulai hari dengan berjalan kaki juga dapat meningkatkan kekebalan tubuh, karena berjalan m

5 Jenis Olahraga yang baik untuk ibu hamil

Gambar
Ada banyak pilihan olahraga, misalnya jogging, bersepeda, renang, futsal dan masih banyak yang lainnya. Namun manakah jenis olahraga yang baik untuk ibu hamil? Berikut jawabannya. Olahraga merupakan aktivitas fisik yang dilakukan dengan tujuan agar tubuh menjadi lebih sehat. Aktivitas ini bisa dilakukan oleh siapa pun, mulai dari anak-anak, remaja, dewasa, dan tak terkecuali untuk ibu hamil. Banyaknya pilihan jenis olahraga terkadang membuat Bunda bingung. Olahraga apa yang baik dan aman untuk dilakukan selama kehamilan. Berikut beberapa olahraga untuk ibu hamil yang bisa Bunda lakukan. # Berjalan Kaki Jenis olah raga yang satu ini tidak memerlukan biaya dan dapat dilakukan kapan pun. Untuk mendapatkan udara yang masih alami Bunda dapat melakukannya di pagi hari. Namun apabila Bunda tidak sempat melakukannya di pagi hari, Bunda bisa melakukan jalan kaki di sore hari. Adapun manfaat yang bisa di dapatkan dari olahraga berjalan kaki untuk ibu hamil adalah: Melancark

Olahraga yang dapat membuat perut sixpack dengan mudah

Gambar
Perut Six Pack adalah otot pada perut seseorang yang membentuk kotak-kotak yang berjumlah enam kotak. Perut Six Pack merupakan keinginan banyak orang agar perut buncitnya hilang dan menjadi lebih keren. Membentuk perut six pack tidak hanya ditekuni oleh laki-laki saja, namun perempuan juga banyak yang menginginkan perut yang sixpack, bahkan sebagian anak-anak sekarang juga ada yang menekuni olah raga agar perutnya menjadi six pack. Agar semua itu bisa tercapai anda perlu tahu cara membuat perut six pack dengan cepat. Membuat Perut Six Pack dengan cepat itu sebetulnya itu mudah jika anda rajin fitnes di gym. Namun kebanyakan orang itu tidak bisa pergi ke gym karena sibuk, masalah biaya, atau tidak mempunyai teman untuk di ajak ke gym. Untuk itu agar perut six pack tanpa ke gym yaitu bisa dilakukan di rumah. Cara Membuat Perut Six Pack jika dilakukan dengan baik dan benar pasti berhasil, masalah lama atau cepatnya perut anda agar six pack itu tergantung kondisi pe

Mengenal 6 Cabang Olahraga baru di SEA GAMES 2017

Gambar
SEA Games pertama kali digelar pada 1959 di Bangkok, Thailand. Pesta olahraga antarnegara Asia Tenggara itu lebih dulu lahir ketimbang Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara (ASEAN) yang baru terbentuk pada 1967 atau delapan tahun setelahnya. Pada edisi SEA Games pertama, jumlah cabang olahraga hanya 12. Jumlah belasan cabor masih bertahan hingga SEA Games ke-13 di Thailand. Mulai SEA Games ke-14 di Jakarta, cabang olahraga baru mulai dipertandingkan. Saat itu, total 26 cabang olahraga dilombakan pada pesta olahraga antarnegara Asia Tenggara itu. Bahkan, jumlah cabang olahraga sempat melonjak pada edisi SEA Games ke-26 di Jakarta. Total 44 cabang olahraga dipertandingkan pada SEA Games 2011 dan mencatatkan sejarah terbanyak sepanjang penyelenggaraan. Namun, untuk edisi SEA Games Kuala Lumpur 2017 mengalami penurunan jumlah cabang olahraga menjadi 38 atau hanya lebih banyak satu cabang dibandingkan edisi sebelumnya Singapura yakni 37. Meski begitu, ada enam cabang olahraga